More

    Cara Setting Gmail di Microsoft Outlook 2016

    Pada artikel kali ini saya akan memberikan panduan tentang Cara Setting Gmail di Microsoft Outlook 2016. Seperti yang kita tahu, outlook merupakan aplikasi mail client yang sangat mudah dan efisien digunakan. Selain itu, fitur yang ditawarkan dari mail client lainnya juga begitu lengkap. Sehingga bisa memudahkan kita yang memiliki mobilitas tinggi dalam penggunaan email. Tetapi sebelum melakukan setting gmail di outlook pastikan anda sudah mendaftar email terlebih dahulu. Untuk panduannya anda bisa membaca tutorial Panduan Lengkap Membuat Email di Gmail Terbaru

    oke, langsung saja, berikut ini adalah tutorial lengkap tentang Cara Setting Gmail di Microsoft Outlook 2016.

    Cara Setting Gmail di Microsoft Outlook 2016

    1. Pertama, kita perlu mengaktifkan akses protokol IMAP di Gmail. Untuk mengaktifkannya, masuk ke Gmail klik tombol Setting cara setting gmail
    2. klik Forwarding and POP/IMAP cara setting gmail
    3.  Klik Enable IMAP lalu simpan.cara setting gmail
    4. Sekarang buka outlook 2016 anda. Lalu masuk ke menu File -> Account Setting cara setting gmail
    5. Klik Newcara setting gmail
    6. Pilih Manual Setup or additional Server types dan klik Nextcara setting gmail
    7. pilih POP or IMAPcara setting gmail
    8. Isi data diri anda sesuai dengan gmail. Lalu klik More Settingscara setting gmail
    9. Pada tab outgoing server ceklist My outsoing Server (SMTP)cara setting gmail
    10. Pada tab advanced sisi sebagai berikut. Klik OKcara setting gmail
    11. klik Nextcara setting gmail
    12. Jika berhasil akan tampil seperti pada gambarcara setting gmail

    Sekarang gmail anda telah berhasil terpasang di outlook.

    Demikian tutorial Cara setting gmail di microsoft outlook.

    Semoga bisa membantu.

    Recent Articles

    [td_block_21]

    Related Articles

    Leave A Reply

    Please enter your comment!
    Please enter your name here

    This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

    Dapatkan konten terbaik dari kami!