More

    Cara Memasang Related Post di Dalam Postingan WordPress

    Memasang related post di dalam postingan blog merupakan cara jitu untuk meningkatkan jumlah page views  pada blog anda. Dengan memasang related post di dalam postingan blog, pengunjung akan lebih mudah untuk mengetahui konten-konten apa saja yang mungkin saling terkait. Selain itu dengan adanya related post di dalam postingan, robots mesin pencari akan lebih mudah untuk merayapi situs anda dan link-link yang ada didalamnya. Untuk memasang related post ada beberapa yang bisa anda lakukan yaitu dengan cara manual dan menggunakan plugin Inline Related Posts.

    [postingan number=3 tag=”Tutorial-Wordpress” ]

    Pada tutorial kali ini saya akan membuat sebuah tutorial memasang related post di dalam postingan dengan menggunakan plugin Inline Related Posts. Karena cara ini sangat mudah, dan bisa di pahami untuk pemula sekalipun. Tutorial ini hanya diperuntukkan bagi anda pengguna wordpress self host (WordPress.org)

     

    Berikut adalah Cara memasang artikel terkait (Related post) di Dalam postingan blog WordPress.

    Install Plugin Inline Related Posts

    1. Download plugin Inline Related Post. Download
    2. Lalu upload plugin tersebut melalui Plugins -> Add New -> Upload Pluginmemasang related post di dalam postingan
    3. klik Choose File lalu pilih plugin yang anda download tadi.
    4. Klik Install Now. Setelah berhasil di unggah lalu aktifkan plugin tersebut.
    5. Plugin tersebut ada versi yang berbayar dan juga gratis. Untuk menggunakan yang free version klik Continue For Free Version

    Konfigurasi Plugin Inline Related Posts

    Tidak ada pengaturan khusus pada plugin ini. anda hanya perlu menambahkannya pada postingan. Nanti pada editor akan muncul sebuah icon inline related posts seperti berikut:

    inline related posts

    Nada bisa memilih ingin membuat otomatis inline related posts atau custom related posts.

    Untuk menonaktifkan inline related posts, checklist Post Without related posts pada sidebar saat anda membuat artikel.

    memasang related post di dalam postingan

     

    Itulah tutorial Cara Memasang Related posts di dalam postingan blog wordpress. Cara ini adalah cara termudah bagi anda yang masih awam pengetahuan tentang wordpress.

    Cara tersebut hanya bisa di implementasikan pada blog wordpress self host. Tidak bisa digunakan untuk wordpress.com karena tidak adanya hak akses untuk menginstall plugin. Fitur tersebut hanya tersedia dalam paket berbayar.

    Demikian artikel Cara memasang related post di dalam postingan (Inline Related posts) Pada blog wordpress.

    semoga bermanfaat

    Recent Articles

    [td_block_21]

    Related Articles

    Leave A Reply

    Please enter your comment!
    Please enter your name here

    This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

    Dapatkan konten terbaik dari kami!